Jakarta, Lintasparlemen.com – Alkisah tentang seorang anak guru yang cerdas dan berani namun konyol. kisah hidupnya yang sejak kecil menjadi yatim piatu membuatnya dirinya tangguh bagai mental baja. kisah seorang anak yang sangat senang membaca, membawanya kepuncak ilmu pengetahuan yang tak tertandingi. Dia adalah Rizal Ramli. Dia pengagum Albert Eistein, kerutan keningnya, rambutnya yang ikal […]Read More
Jakarta – Menteri Koordinator Kemaritiman, Rizal Ramli sudah mengeluarkan 14 langkah strategis pada periode Agustus 2015 hingga Maret 2016. Sejak dipercaya Presiden Joko Widodo (Jokowi), tanpa basa-basi langsung menggebrak kebijakan rencana pembelian 30 pesawat Airbus A 350 XWB untuk maskapai Garuda Indonesia. Pelopor Gerakan Anti Kebodohan (GAK) di era pemerintahan Suharto ini menilai pesawat A350 […]Read More
Mana Yang tepat, Pemerintahan ‘Jokowi-JK’ atau Pemerintahan ‘Jokowi’ ?
Jakarta, LintasParlemen.com— Perdebatan terkait istilah ‘nomenklatur’ pada pemerintahan saat ini menjadi wacana yang menarik perhatian sejumlah pihak. Setelah dihebohkan dengan kritik yang disampaikan oleh Wakil Presiden (Wapres) Jusuf Kalla terhadap Menteri Rizal Ramli karena menambahkan istilah ‘summber daya’ pada penamaan Kemenko Kemaritiman & Sumber Daya, kini perseturuan kembali terjadi antara Jusuf Kalla dengan Menteri Kelautan […]Read More
LintasParlemen.com — Suwardi Suryaningrat, yang kelak lebih populer dengan nama Ki Hajar Dewantara, di tanah air dikenal reputasinya sebagai pelopor Pendidikan Nasional dan pendiri Lembaga Pendidikan Taman Siswa. Sehingga putra kelahiran Yogyakarta itu, Hari Pendidikan Nasional yang dicanangkan oleh Pemerintah bertepatan dengan hari kelahirannya, 2 Mei 1889. Tapi, belum banyak yang tahu, bahwa Ki Hajar […]Read More