JAKARTA, LintasParlemen.com – Ketua DPP Partai Amanat Nasional (PAN) Ali Taher menerima Majelis Taklim Khairunnisa, Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan di Ruang Fraksi PAN, Lantai 20, Nusantara I, Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, Rabu (18/05/2016). Ali Taher yang juga anggota Komisi IX DPR, itu didampingi anggota Fraksi PAN DPR dari daerah pemilihan (Dapil) Sulawesi Selatan II, […]Read More
Featured posts
JAKARTA, LintasParlemen.com – Setelah PKS, PAN dan yang terakhir Partai Golkar usai menggelar Munaslub di Bali resmi mendukung pemerintah. Isu terkait reshuffle kabinet pemerintahan Joko Widodo dan Jusuf Kalla makin kencang berembus. Menanggapi hal tersebut, Anggota Komisi V DPR RI Bahrum Daido angkat suara bahwa persoalan reshuffle adalah isu yang menarik minat sejumlah kalangan. Namun, […]Read More
BALI, LintasParlemen.com – Munaslub konsolidasi Partai Golkar sudah usai Setya Novanto (Setnov) muncul sebagai pemenang dari 7 caketum lainnya. Ade Komarudin (Akom) punya kans untuk bersaing dengan Setnov namun Akom tak melanjutkan pertarungan di putaran II dan menerima Setnov sebagai Ketum Golkar periode 2014-2019. Dengan dukungan Setnov, Ketua DPR RI tetap dipegang oleh Akom. Itu […]Read More
Baladhika Karya: Selamat atas Terpilihnya Setya Novanto sebagai Ketum Golkar
PERNYATAAN SIKAP DEWAN PIMPINAN PUSAT BALADHIKA KARYA “SELAMAT ATAS KEMENANGAN SETYA NOVANTO SEBAGAI KETUA UMUM PARTAI GOLKAR Musyawarah Luar Biasa (Munaslub) Partai Golkar telah usai dan berhasil mengantarkan saudara Setya Novanto sebagai Ketua Umum Partai Golkar tepilih, mengalahkan para calon ketua umum yang lainnya. Salah satu point penting yang menandai berakhirnya Munaslub adalah aspek demokratisasi […]Read More
JAKARTA, LintasParlemen.com – Pimpinan DPR RI menyampaikan belasungkawa atas berpulangnya ke Rahmatullah Bapak Letnan Jendera H Andi Muhammad Ghalib, SH, MH pada hari Senin lalu (09 Mei 2016). Pidato Pimpinan DPR RI pada rapat paripurna DPR RI pembukaan masa sidang V Tahun Sidang 2015-2016 dibacakan oleh Wakil Ketua DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat Agus […]Read More
Oleh ; Makbul Muhammad ST* Pelabuhan menjadi sketsa perkembangan ekonomi di daratan, sebagai pintu gerbang arus masuk dan keluarnya hasil produksi maupun kebutuhan ekonomi di daratan, maka negara-negara maju di dunia menjadikan pelabuhan sebagai salah satu pilar untuk menopang perekonomian negaranya atau bahkan beberapa negara memanfaatkan letak geografinya yang stategis dengan membangun pelabuhan untuk memanfaatkan […]Read More
PERNYATAAN SIKAP DEPIPUS BALADHIKA KARYA “PARTAI GOLKAR BUTUH TOKOH PEMERSATU” Dinamika politik di arena maupun luar arena Munaslub Partai Golkar semakin memanas. Perang isu dan opini antar calon ketua umum terus berkembang, bukan hanya pada pertarungan dan adu visi dan misi, namun juga menyentuh hal-hal prinsip lainnya seperti Prestasi, Dedikasi, Loyalitas dan Tidak Tercela (PDLT). […]Read More
LintasParlemen.com – Badan usaha milik negara (BUMN) Cina bidang konstruksi, Chna State Construction Engeneering Corporation Ltd. (CSCEC) melalui anak usahanya CSCEC Straits siap memasuki pasar konstruksi Indonesia, termasuk menggarap berbagai bidang infrastruktur yang sedang digalakkan pemerintah Indonesia. “Kami memiliki pengalaman yang panjang dan teknologi maju di bidang konstruksi dan manajemen proyek, baik di Cina maupun […]Read More
Jakarta, LintasParlemen.com–Anggota komisi V DPR RI dari Fraksi Gerindra Nizar Zahro meminta otoritas Bandara Soekarno Hatta dan pihak terkait menegur keras manajemen Lion Air menyusul insiden salah menurunkan penumpang. Kesalahan tersebut murni kelalaian dari pihak maskapai. Pesawat Lion Air dengan nomor penerbangan JT161 menurunkan penumpang internasional dari Singapura ke terminal domestik, yaitu Terminal I yang […]Read More
Jakarta, LintasParlemen.com– Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) mendesak kepada pemerintah untuk memberikan perhatian khusus terhadap pelanggaran yang kembali dilakukan oleh Maskapai penerbangan, Lion Air. Ketua Harian YLKI, Tulus Abadi mengungkapkan, maskapai Lion Air yang terkesan abai menaati mekanisme aturan keimigrasian di Bandara Soekarno Hatta menjadi pelanggaran berat yang tidak bisa ditoerir. “Kasus ini tidak boleh […]Read More

