JAKARTA, Mantan Ketua Umum PP Muhammadiyah Dua Periode Din Syamsuddin ikut angkat suara terkait korupsi di Kementerian Kesehatan yang menjerat mantan Menkes Siti Fadilah Supari. Belakangan JPU KPK menyebut nama besar tokoh reformasi Amien Rais beserta Ormas Islam Muhammadiyah terlibat pada kasus tersebut. “Pernyataan JPU KPK bahwa Amien Rais menerima aliran dana dari Mantan Menkes […]Read More
JAKARTA, #AkuAmienRais. Begitu tulis Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah dalam akun Twitter resminya. Bahkan Fahri siap pasang badan membela Mantan Ketua MPR RI Amien Rais yang ‘difitnah’ terlibat korupsi alat kesehatan (Alkes) Kementerian Kesehatan RI. Melalui Berikut bunyi cuitan Fahri membelaan atas tuduhan Amien Rais terlibat korupsi alat kesehatan di Kementerian Kesehatan RI: 1. […]Read More
JAKARTA, Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah kembali membuat sentilan politik buat Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam keseriusannya memberantas korupsi di Indonesia. Kali ini Fahri menyebut KPK ‘salah sambar’ mantan Ketua Amien Rais disebut sebagai penerima dana korupsi alat kesehatan (Alkes) Kementerian Kesehatan sebesar Rp 600 juta. Melalui akun Twitter, Fahri menyebutkan komisioner KPK belum […]Read More
JAKARTA – Tak ada angin tak ada hujan tiba-tiba Ketua Majelis Kehormatan Partai Amanat Nasional (PAN) Amien Rais disebut-sebut menerima aliran dana dari terdakwa kasus pengadaan alat kesehatan mantan Menteri Kesehatan Siti Fadilah. Para politisi PAN pun satu per satu membantah keterlibatan Amien dalam kasus tersebut. Wakil Ketua Umum PAN yang juga Wakil Ketua DPR RI […]Read More
JAKARTA, Menanggapi desakan dari sejumlah pihak agar KPK ikut memeriksa semua pihak yang diduga terlibat dalam kasus suap 2 auditor BPK termasuk Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Eko Putro Sandjojo. Wakil Ketua KPK Laode Muhammad Syarif menyampaikan KPK membuka kemungkinan memeriksa Mendes Eko. Laode berjanji jika diperlukan akan meminta keterangan semua pihak yang diduga […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI dari Fraksi Gerindra Sodik Mudjahid mengatakan bahwa fraksinya sejak awal menolak hak angket terhadap KPK. Menurut Sodik, penolakan itu sebagai komitmen Gerindra untuk memperkuat fungsi pemberantas korupsi oleh KPK. Seperti diwartakan, hari ini LSM Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) melaporkan Wakil Ketua DPR yang juga memimpin […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Ketua Umum Partai Amanat Nasional.(PAN) sekaligus ketua MPR Zulkifli Hasan (Zulhas) mempertanyakan tujuan utama Fahri Hamzah dan sejumlah anggota DPR mengegolkan hak angket terhadap KPK. “KPK ini sedang mengusut kasus-kasus besar antara lain BLBI. Nah hak angket itu pada akhirnya menyatakan pendapat pada Presiden. Pertanyaan publik kemudian, kenapa (buat apa) hak angket apalagi […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Ketua Komisi III DPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) memberikan apresiasi atas kinerja aparat kepolisian yang berhasil menangkap buron KPK bekas anggota DPR Fraksi Partai Hanura Miryam S Haryani berkaitan dengan kasus dugaan korupsi proyek e-KTP. Bamsoet berharap, dengan tertangkapnya Miryam bisa membuka misteri yang belum terungkap hingga saat ini. Siapa sebenarnya yang menekan Miryam saat […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Anggota Komisi III DPR RI Muhammad Nasir Djamil meminta Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) melindungi mantan anggota Komisi II DPR RI, Miryam S Haryani, menyusul penangkapannya oleh polisi hari ini. Nasir menilai, Miryam sarat akan sejumlah tekanan atas keterangan yang Ia miliki terkait kasus dugaan korupsi E-KTP. “Keterangan Miryam yang berubah-ubah ini […]Read More
JAKARTA, Luntasparlemen.com – Akhirnya polisi menangkap anggota DPR yang menjadi buron KPK dari Fraksi Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Miryam S Haryani Senin (1/5/2017 dini hari tadi. Miryam ditangkap polisi tengah berada di Gran Kemang bersama adiknya. Itu merupakan tempat persembunyian buronan KPK Miryam Haryani terbongkar, yang juga sempat berpindah-pindah tempat di Bandung. Miryam tak ada perlawanan […]Read More