MAJALENGKA – Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA), Arifatul Chairi Fauzi serahkan Penghargaan Mizan Award 2025 kepada 9 Perempuan Inspiratif yang digelar di Pondok Pesantren Al Mizan Senin, 24 Maret 2025. Menteri PPPA, Arifatul Chairi Fauzi, dalam sambutannya memperkenalkan beberapa program prioritas Kementerian PPPA di antaranya yakni Ruang Bersama Indonesia, sebagai wadah sinergi dalam […]Read More
BANDUNG – Ketua Umum Dewan Pengurus Pusat (DPP) Persatuan Perhimpunan Penghuni Rumah Susun Indonesia (P3RSI) Adjit Lauhatta melantik pengurus baru Dewan Pengurus Daerah (DPD) P3RSI Jawa Barat (Jabar) periode 2025 -2028, pada Kamis, 13 Maret 2025, di De Braga Hotel, Bandung. Menurut Adjit, keberadaan DPD P3RSI Jabar dipandang perlu, agar eksistensi organisasi P3RSI dapat dirasakan […]Read More
KARAWANG – Wakil Ketua DPR RI, Saan Mustopa menyoroti banjir yang terjadi di Desa Karangligar, Telukjambe Barat, Karawang, Jawa Barat beberap hari terakhir ini. Saan ingin banjir yang melanda Daerah Pemilihan (Dapil) Jawa Barat VII yang merupakan Dapil-nya itu harus menjadi perhatian khusus seluruh pihak. Untuk itu, Saan meminta pemerintah pusat dan daerah bahu-membahu menangani […]Read More
JAKARTA – Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Anggia Erma Rini menyoroti tantangan digitalisasi yang semakin kompleks. Untuk itu, Anggia menilai pemerintah perlu memperhatikan aspek keamanan data dan ketahanan infrastruktur. Selanjutnya, menurut Anggia, meningkatnya ancaman siber yang naik 67 persen pada tahun 2023 menunjukkan bahwa Indonesia perlu memiliki sistem perlindungan data yang semakin ketat dan […]Read More
SUMEDANG – Lembaga Seni Qosidah Indonesia (Lasqi) Nusantara Jaya Jawa Barat mengumumkan inisiatif terbarunya untuk menyusun direktori tokoh-tokoh Islam berpengaruh di Jawa Barat melalui medium syair qasidah. Proyek ini bertujuan untuk melestarikan warisan budaya dan sejarah Islam di wilayah Jawa Barat, sekaligus memperkenalkan kembali kekayaan seni qasidah kepada generasi muda. Hal itu dikatakan oleh KH […]Read More
MAJALENGKA – Pesantren Ekologi Al Mizan Wanajaya Majalengka kian banyak mencatatkan prestasi baik di tingkat kota, provinsi, hingga nasional. Kali ini Reni Anggaraeni, santriwati asal pesantren yang fokus pada pengembangan pertanian berbasis teknologi itu berhasil meraih Juara 3 Nasional dalam ajang Brilliant Islamic Olympiad 2.0. Dalam kompetisi yang dihelat oleh Focus Learning Institute itu, Reni […]Read More
SUMEDANG – KH Maman Imanulhaq, Anggota Komisi VIII DPR RI yang juga Wakil Sekretaris Dewan Syuro DPP PKB, resmi menahkodai Lembaga Seni Qosidah Indonesia (LASQI) Nusantara Jaya Jawa Barat. Keputusan ini diambil dalam Rapat Pleno Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) LASQI Nusantara Jaya Jawa Barat yang digelar di Hotel Puri Khatulistiwa, Jatinangor, Sumedang, Sabtu (8/2). Rapat […]Read More
SUMEDANG – Dewan Syura DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Sumedang meminta DPP PKB memberhentikan Didi Suhrowardi dari Ketua DPC PKB Sumedang. Hal itu berdasarkan rapat Dewan Syuro yang menghasilkan enam keputusan utama terkait kepemimpinan dan arah organisasi di tingkat daerah. “Berdasarkan hasil evaluasi internal dan berbagai laporan yang diterima, Dewan Syura DPC PKB Sumedang meminta […]Read More
KOREA SELATAN – Siswa SD Global Mandiri Cibubur menorehkan prestasi gemilang di ajang International Creative Paper and Conference (ICPC) 2025. Ajang yang diselenggarakan di Seoul, Korea Selatan ini, diikuti oleh 80 tim dari 13 negara. Siswa SD Global Mandiri terbagi menjadi dua tim, yaitu Enacemp dan Cempedak Milk Powder (CMP) Team. Dua tim tersebut meneliti […]Read More
JATINANGOR – Sebanyak 3.000 anggota Resimen Mahasiswa (Menwa) dari seluruh Indonesia berkumpul di Kampus Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN), Jatinangor, Jawa Barat. Mereka berkumpul dalam rangka memperingati Hari Bela Negara ke-76. Kegiatan Apel Akbar ini berlangsung khidmat dan menjadi momen penting untuk meneguhkan kembali semangat bela negara di kalangan masyarakat, khususnya generasi muda. Hari Bela […]Read More


