JAKARTA, Lintasparlemen.com – Bisa dikatakan mayoritas lembaga survei menyampaikan hasil studinya bahwa pasangan Anies-Sandi yang meraih suara mayoritas menang atas Ahok-Djarot pada Pilkada DKI Jakarta di putaran final ini. Seperti Lembaga Survei Indonesia (LSI) Denny JA menyampaikan hasil surveinya terkait Pilgub DKI Jakarta putaran final. Hasilnya, pasangan calon (Paslon) Anies Baswedan-Sandiaga Uno diprediksi menang atas […]Read More
Tags : Anies-Sandi
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Bagi mereka yang melihat debat pamungkas semalam pasti punya catatan terkait kedua calon gubernur DKI Jakarta itu. Keduanya saling jual beli serangan antara Ahok-Djarot dan Anies-Sandi yang dipertontonkan saat debat. Di akhir debat, Ira Koesno tampil kembali sebagai moderator dalam debat Calon gubernur DKI Jakarta itu, mempersilahkan masing-masing pasangan calon (Paslon) mengucapkan kata […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Pasangan calon (Paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta Anies-Sandi seperti magnet yang memiliki daya tarik alias pikat tinggi sehingga banyak mendapatkan dukungan dari berbagai kalangan menjadi pemimpin baru di ibukota. Kali ini Anies-Sandi memperoleh gerbong suara dari Pemuda Lumbung Informasi Rakyat (LIRA). Dukungan Pemuda LIRA itu dideklarasikan di jalan Cikajang Nomor […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Menjelang Pemilihan Gubernur DKI Jakarta (Pilkada) Putaran II partai politik (parpol) pengusung pasangan calon (paslon) berlomba-lomba mendekati konstituen masing-masing untuk membantu para paslon menyampaikan visi misi agar bisa dipahami kemudian 19 April 2017 mendatang memilih jagoan mereka. Hal itu juga dilakukan oleh politisi Senayan yang tiap hari berkantor di Gedung DPR RI […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Kepala UPT Teknologi Informasi Dukcapil DKI Jakarta Muhammad Nurrahman mengatakan, sesuai UU Nomor 23 Tahun 2006 bahwa NIK itu khusus, khas, tunggal, melekat seumur hidup dan tidak berubah, serta formatnya 16 digit. “Begitu juga dengan kartu keluarga (KK) ada di sistemnya, tak ada Nik ataupun KK kurang dari 16 digit ataupun lebih […]Read More
Jakarta, 19 Maret 2017 Assalaamu’alaikum Wr Wb Salam bersama, Teman-teman relawan sekalian, saudara-saudara seperjuangan. Satu bulan lagi Jakarta akan menentukan sikapnya dan atas izin Allah SWT Jakarta akan memiliki gubernur baru ______________________________________________ Masa baru segera akan datang, harapan-harapan tentang kemajuan kota sekaligus kebahagiaan warga akan dapat kita wujudkan bersama. Satu bulan lagi kita akan bersikap. […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Dukungan pada pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta ke Anies Baswedan kian bertambah. Yang teranyar dari komunitas Pelajar Pemuda dan Mahasiswa Islam Jakarta (KPMPI). Koordinator KPMPI Sahril Hasibuan mengatakan dalam konferensi persnya, pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) DKI Jakarta pihaknya meminta umat Islam khususnya masyarakat DKI Jakarta untuk memilih pemimpin […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PAN DKI Jakarta Eko Hendro Purnomo menyampaikan bahwa pihaknya akan mendeklarasikan dukungan kepada pasangan calon nomor urut 3 Anies Baswedan-Sandiaga Uno dalam waktu dekat ini. Eko Patrio begitu biasa disapa Eko Hendro Purnomo mengaku bahwa alasan PAN baru mendeklarasikan dukungannya karena partainya tak hanya memberi dukungan semata. […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Pasangan cagub-cawagub DKI Jakarta Anies Rasyid Baswedan dan Sandiaga Salahuddin Uno mendapatkan banyak dukungan dari sejumlah pihak tak membuatnya jemawa. Cawagub nomor urut 3 Sandi, menilai dukungan itu adalah amanah. Sandi mengatakan bahwa dukungan dari gerbong pemilih DKI itu merupakan amanah untuk meningkatkan ekonomi warga menengah ke bawah di ibukota. “Alhamdulillah, terimakasih atas […]Read More