JAKARTA – Anggota Komisi V DPR RI dari Fraksi Partai Golkar Bambang Hermanto mengusulkan kepada Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Republik Indonesia(PUPR RI) membuat aplikasi untuk memudahkan monitor program aspirasi untuk perjuangkan kepentingan rakyat. Bambang menyampaikan hal tersebut usai rapat Komisi V DPR RI Rapat Dengar Pendapat dengan Sekjen, Irjen dan Kepala BPSDM kementerian […]Read More
Tags : Aplikasi
JAKARTA – Ketua DPR RI Bambang Soesatyo mengapresiasi perkembangan aplikasi DPR Now! yang terus meningkat signifikan. Sampai dengan 31 Maret 2019, jumlah pengunduh aplikasi DPR Now! mencapai 9.435 user. Sedangkan member yang melengkapi data diri menembus 1.115 member dengan rincian perempuan 900 akun (80,77 persen) dan laki-laki 215 akun (19,23 persen). “Jika dirinci lebih lanjut, pada […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.Com – Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah mengapresiasi tawaran kerja sama dari Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Perludem melalui program aplikasi DPR KITA. Perludem adalah Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi. Fahri menilai aplikasi DPR KITA dapat bermanfaat bagi masyarakat, dan sejalan dengan semangat parlemen terbuka menuju lembaga parlemen modern Indonesia. Apalagi DPR telah menunjukkan sebagai […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.Com – Anggota DPR RI IV dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa Neng Eem Marhamah Zulfa Hiz menyayangkan pecahnya konflik yang disebabkan makin maraknya alat transportasi melalui aplikasi online. Menurut Neng, konflik transportasi konvensional versus daring seharusnya mengutamakan kepentingan masyarakat pengguna dan pengemudi. “Demonstrasi dari pengemudi taksi konvensional yang diwarnai kericuhan kemarin (Selasa, 22/03), sangatlah […]Read More
Jakarta, Lintasparlemen.com – Layanan transportasi berbasis aplikasi (online) membuat sejumlah transportasi konvensional merasa tersaingi untuk mendapatkan pelanggan. Hari ini (22/3), Jakarta di penuhi para sopir taksi yang melakukan mogok massal memprotes adanya layanan tersebut. Ketua Badan Relawan Nusantara (BRN), Edysa Tarigan meminta secara tegas kepada pemerintah Indonesia untuk tidak menutup mata dan telinga kepada operator […]Read More