BANTEN, Lintasparlemen.com – Anggota Komisi IX DPR RI Hj. Siti Masrifah mengatakan, sebagai wakil rakyat dirinya punya kewajiban memperjuangkan aspirasi rakyat termasuk aspirasi kaum buruh. Di antaranya, soal tuntutan buruh agar menghapus outsourcing versi buruh atau pekerja. Siti mengaku tak bosan memperjuangkan tuntutan kaum buruh itu. “Tentu saya sangat setuju. Kenapa? Karena outsourcing menurut UU […]Read More
Tags : Buruh
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Anggota Komisi IX DPR RI Marwan Dasopang meminta pemerintah menghapusan sistem kerja berbasis outsourcing. Marwan mengaku sangat wajar jika tiap tahunnya di May Day tuntutan buruh hampir sama. Di mana mereka, kaum buruh meminta penghapusan tenaga kerja alih daya atau outsourcing. Bahkan tuntutan ini tak pernah diindahkan oleh pihak pemerintah. “Saya sangat setuju dan mendukung […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Ketua Umum KNPI Muhammad Rifai Darus mengapresiasi kaum buruh yang menggelar berbagai kegiatan dalam rangka memperingati Hari Buruh Internasional atau populer dengan istilah May Day. Ia menuturkan, bahwa penetapan Hari Buruh sebagai hari libur nasional oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) merupakan kebijakan pemerintah saat itu dalam rangka mengapresiasi perjuangan kaum buruh. […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Serikat Buruh Seluruh Indonesia (SBSI) 1992 menilai kebijakan pemerintahan Jokowi-JK menyengsarakan hidup rakyat terutama kaum buruh, yang gajinya ditetapkan dalam UMK. Kebutuhan hidup kaum buruh terus meningkat seperti kebutuhan pendidikan buat anak, kontrakan rumah, membayar angsuran kredit, dan biaya lainnya. Ketua Umum DPP SBSI 1992 Sunarti mengatakan, kaum buruh banyak memberikan devisa […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Polda Metro Jaya kembali memanggil Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal terkait dugaan makar. Tidak hanya Presidennya, Sekretaris Jenderal KSPI Muhammad Rusdi juga kembali dipanggil. Sehubungan dengan pemanggilan pihak polisi tersebut, keduanya menyatakan akan menghadiri pemanggilan tersebut besok, hari Rabu tanggal 18 Januari 2017 jam 13.00 WIB. “Benar. Saya dipanggil […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Mengenai isu membanjirnya buruh asal Cina di Indonesia, yang kembali menjadi perbincangan hangat dalam satu pekan terakhir membuat resah masyarakat. Hal itu juga ditanggapi serius dari Wakil Ketua DPR RI Fadli Zon. Menurut Fadlil, isu buruh asal Cina merupakan isu sensitif yang harus disikapi secara hati-hati oleh pemerintah dan tidak boleh digampangkan. […]Read More
Jakarta, LintasParlemen.com-Ribuan buruh dari Jabodetabek yang mengatasnamakan Gerakan Buruh Indonesia (GBI) mendatangi Kantor Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta di Jalan Rasuna Said, Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis 25 Februari 2016. Mereka melakukan aksi demonstrasi menuntut pembebasan 26 aktivis buruh serta mahasiswa yang terancam penjara karena terlibat aksi di depan Istana Negara, 30 Oktober 2015 lalu. “Pertama, kami […]Read More
Jakarta, LintasParlemen.com–Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia merilis lebih dari 10 ribu pekerja terancam terkena pemutusan hubungan kerja (PHK). Presiden KSPI Said Iqbal mengatakan jumlah pekerja yang terancam kena PHK jauh lebih besar daripada data yang dirilis Kementerian Tenaga Kerja yang cuma 1.347 orang. Said Iqbal mengatakan saat ini ada 12.680 pekerja terancam PHK. Data ini diambil […]Read More