JAKARTA – Wakil Ketua DPD RI Nono Sampono menilai wacana pemerintah mengenai poros maritim tidak akan terwujud jika masih terdapat daerah kepulauan yang masih tertinggal dan tidak diperhatikan. Keberadaan daerah kepulauan mampu menjadi pondasi terhadap keberadaan poros maritim. Oleh karena itu, Nono berharap agar RUU Daerah Kepulauan dapat segera disahkan untuk dapat memajukan daerah-daerah kepulauan […]Read More
Tags : Daerah
MAKASSAR – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan Agus Arifin Nu’mang membuka sosialisasi pajak daerah yang dilaksanakan oleh Badan Pendapatan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan UPT Pendapatan Wilayah Makassar 1 Selatan, di Grand Hotel Sahid Makassar, Senin (20/11/2017). Dalam sambutannya, Agus Arifin Nu’mang berharap agar sosialisasi ini dapat menyamakan persepsi atas pemberlakuan peraturan perundang undangan dan Peraturan Daerah […]Read More
JAKARTA – Ketua Komisi III DPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) menilai tambah eksistensi KPK memang patut dipersoalkan karena fakta mengatakan bahwa korupsi justru bertambah marak dan terjadi pada hampir semua institusi negara dan daerah. Menurut Bamsoet, semakin tingginya intensitas korupsi juga menunjukan efektivitas peran dan fungsi KPK semakin lemah. KPK kedodoran karena gagal membangun sistem […]Read More
JAKARTA – Wakil Ketua KPK Laode M Syarif menyampaikan lembaga KPK tidak menyurutkan kinerjanya dalam memberantas korupsi di Indonesia. Berbagai cara ditempuh agar tindak pidana korupsi hengkang dari negeri ini, di antaranya dengan langkah-langkah pencegahan. Menurut pengakuan Laode, saat ini ada beberapa daerah yang sedang dipantau oleh KPK terkait dengan tindak pidana korupsi. Sebab, meski […]Read More
Oleh : Despan Heryansyah, Peneliti Pusat Studi Hukum Konstitusi (PSHK) FH UII dan Mahasiswa Program Doktor FH UII Yogyakarta Ulah yang dilakukan oleh Dewan Perwakilan Daerah (DPD) akhir-akhir ini benar-benar memancing emosi publik yang sebelumnya sempat menaruh simpati karena lemahnya peran dan fungsi DPD sebagai badan perwakilan. Klimaksnya, muncul pendapat sekaligus pernyataan agar DPD dibubarkan, karena […]Read More
UJUNGPANDANG, Lintasparlemen.Com – Wakil Gubernur Sulawesi Selatan Agus Arifin Nu’mang bertindak selaku Inspektur Upacara pada Peringatan Hari Otonomi Daerah (Otoda) ke XXI Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan di lapangan Upacara Kantor Gubernur, Selasa (25/4/2017). Pada peringatan Hari Otoda yang dilaksankan setiap tahun, Agus Arifin Nu’mang membacakan sambutan seragam dari Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia. Dalam sambutannya […]Read More
BUTON, Lintasparlemen.com – Jika tidak ada aral melintang, Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Buton, Sulawesi Tenggara (Sultra) pada Mei 2017 mendatang akan berubah status menjadi Badan Layanan Umum Daerah (BLUD). “Bulan depan Insya Allah berubah menjadi BLUD,” kata Direktur RSUD Buton, dr. Ramli Code melalui sambungan telepon, Ahad (9/4/2017). Menurut Ramli, setelah menjadi BLUD maka […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Anggota DPR Komisi XI Sukiman mengungkapkan bahwa saat ini telah dibentuk Tim Pengawas Pembangunan Daerah Perbatasan yang terdiri dari lintas komisi di DPR RI. Menurut Sukiman, pembentukan Tim Pengawas Pembangunan Daerah Perbatasan itu dilakukan untuk rmemperjuangkan lahirnya UU Perbatasan yang saat ini digodok di DPR. “Insya Alloh, pada penutupan masa sidang DPR […]Read More
Mimimnya Figur Wanita Jelang Pilkada Sulsel 2018, Ini Tanggapan Thita
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Tantangan sistem perpolitikan Indonesia ke depan yakni minimnya suplai pemimpin wanita yang berkualitas untuk menahkodai pemerintahan di sejumlah daerah. Apalagi Pilkada 2018 tidak lama lagi prosesnya akan berlangsung. Nama-nama yang mulai muncul di daerah mayoritas dari calon kandidat figur laki-laki, termasuk di Sulawesi Selatan yang digelar pemilihan gubernur dan wakil gubernur 2018 […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Di Pilkada serentak yang digelar 15 Februari 2017 lalu banyak cerita. Di antaranya, PDIP sebagai partai penguasa tapi beberapa incumbennya kalah dalam Pilkada serentak Di medsos banyak berkomentar miring terkait soal itu. Ada yang menyebut karena Ahok effect atau ada hal lain. Pengamat politik Universitas Al-Azhar Jakarta Ujang Komarudin sepakat dengan hal […]Read More