JAKARTA, Lintasparlemen.com – Anggota Komisi IX DPR RI Marwan Dasopang meminta pemerintah menghapusan sistem kerja berbasis outsourcing. Marwan mengaku sangat wajar jika tiap tahunnya di May Day tuntutan buruh hampir sama. Di mana mereka, kaum buruh meminta penghapusan tenaga kerja alih daya atau outsourcing. Bahkan tuntutan ini tak pernah diindahkan oleh pihak pemerintah. “Saya sangat setuju dan mendukung […]Read More
Tags : DPR
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Anggota Komisi III DPR RI Muhammad Nasir Djamil meminta Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) melindungi mantan anggota Komisi II DPR RI, Miryam S Haryani, menyusul penangkapannya oleh polisi hari ini. Nasir menilai, Miryam sarat akan sejumlah tekanan atas keterangan yang Ia miliki terkait kasus dugaan korupsi E-KTP. “Keterangan Miryam yang berubah-ubah ini […]Read More
JAKARTA, Luntasparlemen.com – Akhirnya polisi menangkap anggota DPR yang menjadi buron KPK dari Fraksi Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Miryam S Haryani Senin (1/5/2017 dini hari tadi. Miryam ditangkap polisi tengah berada di Gran Kemang bersama adiknya. Itu merupakan tempat persembunyian buronan KPK Miryam Haryani terbongkar, yang juga sempat berpindah-pindah tempat di Bandung. Miryam tak ada perlawanan […]Read More
ATLANTA, AMERIKA SERIKAT, – Wakil Ketua Baleg DPR RI Firman Soebagyo (FS) membandingkan Badan Karantina Nasional di Amerika Serikat dengan di Indonesia sangat timpang. Padahal, karantina adalah benteng terakhir pertahanan sebuah negara dalam menjaga kedaulatannya. Hal itu disampaikan FS saat memimpin delegasi kunjungan “Diplomasi Parlemen” ke Atlanta, Amerika Serikat dalam rangka mencari masukan terhadap pembahasan […]Read More
MADURA, Lintasparlemen.com – Kecelakaan kembali terjadi di Puncak Bogor. Kali ini korban jiwa sebanyak 10 orang. Hal ini sangat disesalkan oleh Komisi V DPR RI yang membidangi masalah Infrastruktur dan Perhubungan. Untuk itu, Anggota Komisi V DPR RI Moh. Nizar Zahro meminta agar bus pariwisata tersebut diberikan sanksi tegas. Selain itu, dalam waktu dekat akan memanggil […]Read More
Oleh: Djoko Edhi Abdurrahman, Mantan Anggota Komisi III DPR RI dari Fraksi PAN Polemik terjadi di Senayan ketika bergulir wacana pembentukan Pansus Hak Angket Kasus Makar. Di satu pihak berpendapat, sebagaimana pendapat umum, kasus hukum tidak dapat diintervensi oleh siapapun ketika sudah ditangani oleh Penyidik. Pelawannya berpendapat, Pansus boleh saja dibentuk untuk menyelidiki kasus hukum […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Drama hak angket terhadap KPK telah diketok oleh DPR sebagai tanda disetujuinya dalam sidang paripurna yang dipimpin oleh Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah dari Fraksi PKS di Gedung DPR, Nusantara II, Senayan, Jakarta, Jumat (28/4/2017) kemarin. Meski aksi ketok palu Fahri itu menuai protes sejumlah anggota dewan. Namun, ketuk palu itu dinilai […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Sekjen Majelis Ulama Indonesia (MUI) Anwar Abbas mengungkapkan keinginan pihaknya memiliki fraksi di DPR. Tujuan MUI agar UU produk DPR yang dimohonkan judical review (JR) tidak banyak dibatalkan di Mahkamah Konstitusi (MK). Wakil Ketua Umum MUI Zainut Tauhid Saadi menjelaskan bahwa fraksi yang dimaksud pihaknya hanya semacam kaukus yang merupakan gabungan dari sejumlah anggota […]Read More
Oleh : Ubedilah Badrun, AnalisPolitik UNJ dan Dewan Etik Gerakan Pemuda Anti Korupsi (GEPAK) Perdebatan atas langkah DPR untuk menggunakan hak angket terhadap KPK dalam beberapa jam setelah disetujui mewarnai jagat media sosial maupun media maistream. Sebenarnya publik tidak perlu beramai-ramai menghakimi DPR, itu hal biasa, sebab hak angket sesungguhnya adalah hak konstitusional DPR yang dijamin […]Read More