Tags : Firman Soebagyo

Ideas & Politica

FS Apresiasi Sikap JK Dukung Pengembangan Potensi Ekonomi di Dalam

JAKARTA, Lintasparlemen.com – Sekretaris Dewan Pakar DPP Partai Golkar Firman Soebagyo (FS) mengapresiasi tanggapan Wakil Presiden Jusuf Kalla terkait dukungannya menjaga kondisi ekonomi di dalam negeri tetap terjaga dengan stabil. “Saya menyambut baik dan mendukung seruan yang disampaikan Wapres JK bahwa ekonomi harus tetap dijaga agar negara tidak jatuh,” ujar Firman pada Lintasparlemen.com di Jakarta, […]Read More

Kesehatan

Bahaya Virus Zika, DPR Minta Pemerintah Jelaskan kepada Publik secara

JAKARTA, Lintasparlemen.com – Hingga kini penyebaran virus Zika sudah memasuki negara Singapura. Hal itu pula membuat masyarakat Indonesia terus waspada. Apalagi jarak yang dekat dan mobilisasi penduduk antara Indonesia-Singapura yang cukup tinggi meningkatkan risiko penyebaran Zika dari Singapura ke sejumlah wilayah di tanah air. Menanggapi hal itu Anggota Komisi IV sekaligus Wakil Ketua Baleg DPR […]Read More

Kesehatan

FS Minta Profesor yang Dibiayai Asing Meneliti Soal Rokok Segera

JAKARTA, Lintasparlemen.com – Wakil Ketua Badan Legislasi (Baleg) Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Firman Soebagyo (FS), meminta kepada seluruh pihak untuk mengendalikan diri dalam menyikapi kenaikan harga rokok di Indonesia hingga Rp50 ribu per bungkus. Pasalnya, awal mula wacana itu dipicu oleh hasil riset Pusat Kajian Ekonomi dan Kebijakan Kesehatan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (UI). […]Read More

Kesehatan

‘Waspadalah, Ada Kepentingan Asing di Balik Isu Kenaikan Harga Rokok’

JAKARTA, Lintasparlemen.com – Beberapa pekan terakhir ini isu terkait rencana kenaikan harga rokok nasional ikut meramaikan perbincangan publik. Ada yang sepakat dengan naiknya harga rokok itu, adapula yang menolak. Ketua Panitia Kerja (Panja) RUU Pertembakauan DPR Firman Soebagyo menilai bahwa lembaga yang melakukan survei dengan menaikan dua kali lipat harga rokok memiliki kepentingan bisnis dibelakangnya dan […]Read More

Parlementaria

DPR Ragu Pemerintah Bisa Wujudkan Maluku sebagai Lumbung Ikan Nasional

JAKARTA, Lintasparlemen.com – Anggota Komisi IV DPR RI Firman Soebagyo meragukan  komitmen pemerintah pusat untuk merealisasikan Provinsi Maluku sebagai Lumbung Ikan Nasional (LIN). Sejak menjabat sebagai Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti, ia berjanji akan menjadikan Provinsi Maluku sebagai lumbung ikan tuna di Indonesia dan terbesar di dunia. Keraguan DPR itu pun cukup berasal. Pasal, […]Read More

Parlementaria

Ini Kerugian Negara jika RUU Tembakau Tak Dilanjutkan Pembahasannya

JAKARTA, Lintasparlemen.com – Rancangan Undang-Undang (RUU) Pertembakauan masuk dari 10 RUU yang masuk pada Program Legislasi Nasional (Prolegnas) prioritas tahun 2016 ini. Alasan itu Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Firman Soebagyo berharap RUU itu segera dibahas dan disahkan menjadi UU untuk mengatur pembatasan makin maraknya perilaku impor tembakau dan makin maraknya penguasaan kretek nasional dari […]Read More

Hukum Parlementaria

Firman Soebagyo: Jika Revisi UU Dwi Kewarganegaraan Itu Dianggap Perlu,

JAKARTA, Lintasparlemen.com – Kasus Arcandra Tahar dan Gloria Natapraja Hamel menjadi polemik di tengah masyarakat. Alasan itu pula sejumlah anggota DPR RI menganggap perlu menata kembali tata kenegaraan dengan merevisi Undang-undang Nomor 12 Tahun 2006 Tentang Kewarganegaraan. Menurut Wakil Ketua Baleg DPR Firman Soebagyo ada peluang untuk merevisi UU Kewarganegaraan itu dan masuk pada Program […]Read More

Hukum

Soal Revisi UU Kewarganegaraan, FS: Kita Harus Berpikir dari Apple

JAKARTA, Lintasparlemen.com – Kasus Arcandra Tahar dan Gloria Natapraja Hamel yang memiliki kewarganegaraan ganda dijadikan momentum untuk menata kembali Tata Negara kita dengan merevisi Undang-undang Nomor 12 tahun 2006 tentang Kewarganegaraan. Sebelumnya, Ketua DPR Ade Komaruddin mengatakan ada peluang revisi UU Kewarganegaraan itu menjadi Program Legislasi Nasional (Prolegnas) prioritas tahun 2016 ini jika disepakati bersama […]Read More

Internasional Politik

Ini Pesan Politisi Senior Golkar HUT RI ke-71 atas Kewarganegaraan

JAKARTA, Lintasparlemen.com –  Setelah beberapa hari menjadi polemik akhirnya Presiden Joko Widodo telah mengambil keputusan tepat untuk memberhentikan Arcandra Tahar sebagai Menteri Energi Sumber Daya Minaral (ESDM). Sehubungan dengan permasalahan itu, Sekretaris Dewan Pakar DPP Partai Golkar Firman Soebagyo meminta bangsa Indonesia untuk banyak belajar dari pengangkatan Arcandra yang memiliki dua kewarganegaraan INA vs AS. […]Read More

Pilkada Politik

DPP Golkar Geram Partainya Dicatut Calon Bupati Pati

JAKARTA, Lintasparlemen.com –  Jelang Pilkada Serentak 15 Februari 2017 mendatang telah menyulut tensi politik tinggi di sejumlah daerah. Meski pesta demokrasi langsung oleh rakyat itu masih lama, sekitar 5 bulan lagi. Namun, di Pati, Jawa Tengah riang konflik itu sudah mulai terlihat. Biang keladinya, muncul selebaran dan poster banner tanpa izin pengurus partai di daerah […]Read More