JAKARTA – Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR RI) Dr. H M Hidayat Nur Wahid, MA mendukung bila seluruh fraksi di Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) mencontoh kearifan lokal yang ditetapkan menjadi Peraturan Daerah di Papua, provinsi yang mayoritas warganya beragama Kristiani, soal larangan minuman beralkohol, baik di level provinsi maupun kabupaten/kota. […]Read More
Tags : hnw
JAKARTA – Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR RI) Dr. H. M Hidayat Nur Wahid, MA mendukung diberlakukannya opsi “legislative review” terhadap Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja (Ciptaker) yang dibuka oleh Pemerintah. Itu sejalan dengan prinsip NKRI sebagai Negara Pancasila, Negara Hukum dan Mengutamakan Kedaulatan Rakyat, sebagaimana diatur dalam Bab I […]Read More
JAKARTA, LintasParlemen.com – Wakil Ketua MPR RI asal Daerah Pemilihan DKI Jakarta II (meliputi Jakarta Selatan, Jakarta Pusat dan luar negeri, red) Hidayat Nur Wahid, menyempatkan waktu di sisa masa reses untuk menyambangi warga apartemen Green Pramuka city, Cempaka Putih, Jakarta Pusat, Sabtu (14/05/2016) lalu. Kesempatan tersebut dimanfaatkan oleh Ketua MPR RI 2004-2009 itu untuk […]Read More