JAKARTA – Anggota Komisi X DPR RI dari Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN) Hj. Laila Istiana DS menyampaikan bahwa belajar 5 hari sepekan atau belajar 8 jam sehari bukan merupakan kelanjutan program full day school. Laila menyampaikan bahwa itu sesuai hasil pertemuan Komisi X DPR RI dengan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhadjir Effendy, Selasa (13/6/2016) […]Read More
Tags : Kemendikbud
JAKARTA, Lintasparlemen.com – WAKIL Ketua Komisi X DPR RI Ferdiansyah mengatakan pihaknya belum menyepakati terkait perubahan pagu indikatif RAPBN TA 2017 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) Anies Baswedan sebesar Rp 41 triliun di unit program masing-masing. Menurut Ferdiansyah, belum disetujuinya perubahan pagu indikatif tersebut karena masih diperlukan pendalaman lebih lanjut terkait apa yang disampaikan Kemendikbud […]Read More
Jakarta, Lintasparlemen.com – Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) mengajak seluaruh masyarakat Indonesi untuk ikut berpartisiapsi lomba jurnalistik dengan total hadiah 180 juta. Berikut prosedur dan persyaratannya; Prosedur : Peserta mengirimkan tulisan yang telah dimuat dimedia kepada panitia penyeleksi berupa: Scan/foto tulisan yang telah dimuat di media (file harus bisa terbaca jelas) atau hardcopy yang telah dimuat […]Read More