Oleh: Munawir K, Dosen UIN Alauddin Makassar Setiap aspek kehidupan manusia, sekecil apa pun, adalah tanda kebesaran Allah yang patut direnungi. Salah satu fenomena alami yang sering dianggap sepele bahkan memalukan adalah kentut. Dalam pandangan umum, kentut mungkin hanya dianggap sebagai proses fisiologis biasa. Namun, jika ditinjau lebih mendalam, kentut menyimpan makna dan hikmah yang […]Read More
Tags : KENTUT

