Tags : kualitas

Parlementaria

Bamsoet Minta Pemerintah Genjot Kualitas Layanan Ibadah Haji

JAKARTA – Ketua DPR Bambang Soesatyo mengingatkan Kementerian Agama agar terus meningkatkan pelayanan dalam penyelenggaraan ibadah haji. Seiring meningkatnya Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH), legislator Golkar itu meminta pemerintah benar-benar berbenah dalam melayani para jemaah. Bamsoet -panggilan Bambang- mengatakan BPIH 2018 dipatok sebesar Rp 35.235.602. Berasan itu meningkat 0,9 persen dibanding BPIH sebelumnya sebesar Rp […]Read More

Pendidikan

Ini Harapan DPR di Hari Pendidikan Nasional

ACEH, Lintasparlemen.com – Anggota Komisi X DPR RI Muslim angkat suara terkait dunia pendidikan di Indonesia. Muslim menilai mutu pendidikan Indonesia masih jauh di bawah negara Asia apalagi negara maju seperti negara Eropa. Alasan itu, Muslim meminta pemerintah menjadikan momentum Hari Pendidikan Nasional yang jatuh pada hari ini, Selasa (2/5/2017) untuk memperbaiki mutu pendidikan di […]Read More

Opini

Kualitas Pendidikan Indonesia Kini dan Nanti

Oleh: Ir. H.M Ridwan Hisyam* Berbicara tentang pendidikan tentu erat kaitannya dengan peranan penting di dalam kehidupan manusia,dan masa depan sebuah bangsa. Peran Pendidikan dalam menyiapkan SDM pembangunan yang berjalan seiring dengan perputaran zaman, harus mampu beradaptasi menghadirkan pendidikan yang memiliki daya saing dan kualitas tinggi. Pendidikan di Indonesia meskipun belum bisa di sejajarkan dengan […]Read More

Ekonomi

DPR Sebut Indeks Pembangunan Manusia Daerah Ini Sudah Cukup Baik,

SUMATERA, Lintasparlemen.com – Anggota Komisi VI DPR RI Nasril Bahar menilai bahwa Provinsi Riau memiliki indeks pembangunan manusia yang cukup baik dan tertinggi berada di angka 7,71. Sementara IPM Indonesia, Riau berada di angka rata-rata 69. Namun menurut Nasril, seperti dalam pemaparan Gubernur Provinsi Riau terkait isu makro pembangunan ekonomi provinsi Riau, angka pengangguran yang […]Read More

Pendidikan Sosial

Momentum Hari Santri Nasional, Seharusnya Pemerintah Jadikan Awal Memperbaiki Mutu

JAKARTA, Lintasparlemen.com – Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI yang membidangi soal agama dan sosial Sodik Mudjahid menilai bahwa Hari Santri Nasional (HSN) belum positif bagi perkembangan dunia pesantren saat ini. Menurut Sodik, penetapan HSN oleh Preisden Joko Widodo itu masih sebatas seremonial belakan dan belum memberikan dampak terhadap dunia pesantren. Di mana kebijakan pemerintah […]Read More

Pendidikan

Kualitas Pemimpin Rendah, FS Minta Pemerintah Buat Program Pencetak Pemimpin

JAKARTA, LintasParlemen.Com-Beberapa tahun terakhir ini kualitas sumber daya manusia (SDM) Indonesia termasuk kualitas kepemimpian nasional sangat rendah. Padahal, impian masyarakat Indonesia untuk menghadirkan pemerintahan yang bersih (clean goverment) dan pemerintahan yang baik (good governance) sangat kuat. Namun, seiring waktu berjalan, keinginan dari tujuan reformasi itu kian meredup. Demikian disampaikan Wakil Ketua Badan Legislasi DPR RI […]Read More