Tags : munas

Berita

Hasil Munas Golkar Digugat ‘Batal’, Muhamad Sattu Pali: Berita Itu

JAKARTA – Sekretaris Bidang Hukum dan HAM DPP Partai Golkar Muhamad Sattu Pali angkat suara soal adanya berita bohong alias hoax yang viral dimuat di mediaindonesia.com. Menurut Sattu Pali, selain berita itu hoax juga sangat tendensius. “Berdasarkan informasi detail perkara yang kami dapatkan dari Sistem Informasi Penelusuran Perkara di Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta, ternyata […]Read More

Politik

Jelang Munas, Senior Golkar DKI: Silahkan Berkompetisi dengan Sehat

JAKARTA – Senior Partai Golkar DKI Jakarta Andi Rukman menyampaikan para kandidat dan tim sukses Ketua Umum Golkar tidak saling sikut dan saling menjegal. Andi berpesan seluruh kader Golkar harus saling bergandengan tangan untuk kemajuan Golkar di masa akan datang. “Menyoroti mengenai masalah perebutan ketum, ini demokrasi siapapun yang berhak maju tidak boleh ada saling membunuh […]Read More

Opini

Teman Bamsoet: Sekali Layar Terkembang, Pantang Surut ke Belakang

Oleh: Syam Rizal, Teman Caketum sekaligus Ketua DPR RI Ada yang bangun opini bahwa nanti Mas “Bamsoet” akan kompromi dengan salah satu Caketum kemudian akan Mundur diujung pada saat Munas justru terbalik. Prinsip kami justru sekali layar terkembang pantang surut kebelakang jadi tidak ada istilah mundur. Niat dan arah perjuangan Mas “Bamsoet” serta kami pendukungnya […]Read More

Politik

Yorrys: Bamsoet Didukung 400 DPD I dan II Golkar

JAKARTA – Politisi senior Partai Golkar Yorrys Raweyai mengatakan sebanyak 400 DPD Tingkat I dan DPD Tingkat II Partai Golkar telah menyatakan dukungannya kepada Bambang Soesatyo (Bamsoet) untuk maju sebagai calon ketua umum Golkar dalam Musyawarah Nasional (Munas) 2019. “Bamsoet telah mendapatkan dukungan dari 400 DPD I dan DPD II Partai Golkar untuk menjadi Ketua […]Read More

Pro Kontra

Lagi, 14 DPD Dukung Bamsoet Jadi Ketum Golkar

JAKARTA – Semakin hari dukungan yang datang kepada Ketua DPR RI Bambang Soesatyo untuk menjadi Ketua Umum Partai Golkar 2019-2024 semakin tak terbendung. Terbaru, dukungan datang dari 7 DPD II Partai Golkar dan 1 DPD I Partai Golkar Bangka Belitung, 4 DPD II Partai Golkar Daerah Istimewa Yogyakarta serta 2 DPD II Partai Golkar Jawa […]Read More

Opini

Sebaiknya Ginandjar Kartasasmitan Tut Wuri Handayani Saja

JAKARTA – Polemik di internal Partai Golkar yang membuat sejumlah tokoh senior Golkar  Ginandjar Kartasasmita turun gunung. Kebijakan Ginandjar itu ternyata berbuah pahit, padahal kapasitas Ginandjar yang dikenal kawakan dalam memainkan pion politik ternyata mendapat kritikan balik oleh juniornya di Partai Golkar Syamsul Rizal. Selaku Fungsionaris DPP Partai Golkar, sebelumnya Syamsul menyampaikan permohonan maaf kepada Ginandjar […]Read More

Politik

Dukungan Bamsoet Jadi Ketum Partai Golkar Makin Menguat

JAKARTA – JAKARTA – Dukungan arus bawah Partai Golkar kepada Ketua DPR RI Bambang Soesatyo untuk menjadi Ketua Umum DPP Partai Golkar 2019-2024 terus menguat. Kali ini datang dari 5 DPD kabupaten/kota dari Jawa Tengah dan 3 kabupaten dari Papua Barat. Sehari sebelumnya, 6 DPD II Partai Golkar Jawa Tengah telah memberikan dukungan. “Hari ini 5 […]Read More

Politik

Baladhika Karya Soksi Segera Gelar Pleno untuk Jadwalkan Munas Golkar

JAKARTA – Alih-alih membuat opini bahwa Musyawarah Nasional (Munas) harus dilaksanakan bulan Desember 2019, Ketua Umum Baladhika Karya, Nofel Saleh Hilabi minta DPP Partai Golkar segera laksanakan pleno. “Daripada teriak-teriak di luar bahwa Munas Golkar harus dilaksanakan Desember 2019, lebih baik diputuskan bersama di pleno DPP Partai Golkar,” tegas Nofel di Jakarta, Kamis (04/07/19). Menurut Nofel, […]Read More

Pro Kontra

Lalu Mara: Diksi yang Dipakai Rizal Mallarangeng Tidak Tepat

JAKARTA – Mantan Wasekjen Golkar Lalu Mara menyayangkan sikap Ketua (Plt) DPD I Golkar DKI Jakarta Rizal Mallarangeng yang menyatakan Bambang Soesatyo mencuri-curi dukungan untuk menjadi caketum Partai Golkar. Lalu menyebut, diksi yang digunakan Rizal kurang tepat. “Sesama kader Partai Golkar, apalagi Pak RM (Rizal Mallarangeng) kan posisinya ketua, ya menurut saya tidak pas saja diksinya. […]Read More