Tags : pemilu

Ideas & Politica

Gelar Halal Bi Halal, PKS DPR Komitmen Berjuang Bersama Rakyat

JAKARTA – Fraksi PKS DPR RI gelar Halal Bi Halal Kebangsaan dengan menghadirkan sejumlah pimpinan ormas dan tokoh masyarakat ke Gedung DPR RI, Kantor Fraksi PKS Nusantara I, Senayan, Jakarta, Selasa (9/7/2019). Ketua Fraksi PKS DPR Jazuli Juwaini menyampaikan acara ini diselenggarakan untuk mengokohkan silaturahim Fraksi PKS dengan ormas dan sejumalh tokoh masyarakat. “Halal bi […]Read More

Politik

Rizal Mallarangeng Gagal Pimpin Partai, Kader Muda Golkar DKI Tuntut

JAKARTA – Gegara suara Partai Golkar DKI Jakarta turun drastis pada pemilu 2019 di ibukota membuat kader Golkar geram. Termasuk di antaranya kader militan yang mengatasnamakan dirinya Kader Muda Partai Golkar (KMPG) meminta Munsyawarah Daerah Luar Biasa (Musdalub) segera digelar. Menurut Koordiator Aksi R Lintang Fisutama, kinerja Plt Golkar DKI Jakarta Rizal Mallarangeng tidak becus […]Read More

Ekonomi

Menangi Pilpres 2019, DPP KNPI Minta Jokowi Fokus Memperbaiki Perekonomian

JAKARTA – Ketua DPP KNPI Bidang Perekonomian Adam Irham menghimbau kepada Presiden Joko Widodo di periode keduanya memimpin Indonesia didampingi Wakil Presiden terpilih Ma’ruf Amin fokus bekerja memperbaiki sistem perekonomian nasional yang sedang terpuruk. “Kita berharap pada Presiden dan Wakil Presiden (Jokowi-Ma’ruf) segera menjawab isue-isue perekonomian yang sangat di butuhkan masyarakat lapisan bawah yakni untuk […]Read More

Ideas & Politica

MK Segera Bersidang, Ketua DPR: Biarkan Proses Hukum Berjalan

JAKARTA – Mahkamah Konstitusi (MK) akan memulai sidang perdana gugatan hasil Pemilihan Presiden 2019, tanggal 14 Juni 2019. Tentu kita semua harapkan situasi keamanan yang sudah kondusif hingga saat ini bisa terjaga hingga sidang putusan MK diketok. “Saya meminta semua pihak, khususnya para kontestan pemilihan presiden tidak ada yang melakukan pengerahan massa. Biarkan proses hukum […]Read More

Pemuda

Waketum AMPG: Segera Evaluasi Ketum Golkar dan Para Elit Golkar

JAKARTA – Menurunnya peringkat perolehan suara Partai Golkar menjadi urutan ke tiga di bawah Partai Gerindra sontak membuat dinamika tersendiri di dalam internal Partai beringin. Ini memicu desakan untuk segera mengevaluasi hasil kerja Airlangga Hartarto sebagai Ketua Umum. Sejauh ini, hasil perolehan suara sementara (sebelum sidang di Mahkamah Konstitusi) Golkar telah kehilangan 6 kursi di […]Read More

Hukum

Hakim MK Diingatkan agar Profesional dan Objektif

PADANG – Anggota MPR RI Hermanto mengingatkan hakim Mahkamah Konstitusi (MK) agar memutus sengketa hasil pemilihan umum secara profesional dan objektif. Tidak terpengaruh oleh berbagai macam tekanan, baik datang dari kekuasaan maupun opini masyarakat, sebagai wujud hakim yang berintegritas dan pribadi yang tidak tercela. “Hakim MK harus merdeka sehingga keputusan sengketa pemilu dapat diputus seadil-adilnya berdasarkan Ketuhanan […]Read More

Ideas & Politica

Bamsoet Berharap Usai Bertemu JK, Prabowo Segera Bertemu Jokowi

JAKARTA – Ketua DPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) mengapresiasi pertemuan dua tokoh bangsa, Jusuf Kalla dengan Prabowo Subianto. Pertemuan tersebut diharapkan mampu mencairkan suasana politik tanah air yang memanas. Bahkan, menurut Bamsoet, jika memungkinkan, Bamsoet berharap jika dalam waktu dekat ini dilanjutkan pertemuan antara Prabowo Subianto dengan Joko Widodo. “Silaturahim para elite politik sangat bagus […]Read More

Pemilu

‘Faktor NU-PKB, Jokowi-Amin Raih Kemenangan di Pilpres 2019’

JAKARTA – Direktur Eksekutif Fixpoll Indonesia Anas RA menilai ada faktor NU dengan PKB-nya yang menyebabkan pasangan Joko Widodo-Ma’ruf Amin berhasil memenangkan Pilpres 2019 mengalahkan pasangan Prabowo Subianto-Sandiaga Uno. Khusus NU, menurut Anas, andai tak ada faktor NU yang memberi garansi ‘dukungan’ kepada Jokowi-Amin belum bisa dipastikan pasangan nomor urut 01 itu memangankan Pilpres tersebut dengan […]Read More

Ibukota

Usai Pemilu, Kader Golkar DKI Ini Tunaikan Nazar Cukur Rambut

JAKARTA – Salah kader terbaik Partai Golkar Jakarta Timur Raden Lintang Fisutama menunaikan nazarnya dengan memotong rambutnya. Itu sebagai bentuk rasa syukur. Kok bisa? Usut punya usut, jelang pengumuman resmi pemenang Pemilu 2019 oleh KPU tanggal 22 Mei 2019 nanti. Dari rekapitulasi mulai tingkat kecamatan dilanjutkan rekapitulasi tingkat kota dan provinsi DKI Jakarta ada tiga […]Read More

Komunitas

Bamsoet: HMI dan KAHMI Benteng Penjaga Kedaulatan NKRI

JAKARTA – Ketua DPR RI Bambang Soesatyo mengajak kader Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) dan Korps Alumni HMI (KAHMI) tetap setia menjaga nilai-nilai luhur keislaman dalam bingkai ke-Indonesiaan. Dengan kader yang tersebar di berbagai bidang, dari mulai ekonomi, sosial, politik, bahkan sampai ke pertahanan dan keamanan, HMI dan KAHMI menjadi benteng bagi Indonesia dalam menyelaraskan nilai-nilai […]Read More