Tags : Perspektif Islam

Tausyiah

DEMONSTRASI DALAM PERSPEKTIF ISLAM: Membangun Keseimbangan Antara Hak dan Kewajiban

Oleh: Munawir K, Dosen UIN Alauddin Makassar Demonstrasi merupakan salah satu bentuk ekspresi kolektif yang dilakukan untuk menyuarakan aspirasi, protes, atau tuntutan tertentu. Dalam Islam, demonstrasi harus dikaji dalam kerangka maqashid syariah (tujuan-tujuan syariat), yang mencakup penjagaan agama (hifzh ad-din), jiwa (hifzh an-nafs), akal (hifzh al-aql), keturunan (hifzh an-nasl), dan harta (hifzh al-maal). Kajian ini […]Read More

Tausyiah

Pendidikan Karakter Berbasis Kearifan Lokal (Bugis): Implementasi Nilai Sipakainga, Sipakatau,

Oleh: Munawir K, Dosen UIN Alauddin Makassar Sebagai aset budaya yang kaya akan nilai-nilai moral dan etika kearifan lokal menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan masyarakat di berbagai daerah. Di kawasan timur Indonesia khususnya Sulawesi Selatan, tiga prinsip utama yang dikenal dalam budaya lokal adalah Sipakainga (saling mengingatkan), Sipakatau (saling menghormati), dan Sipaka Lebbi (saling […]Read More