JAKARTA, Lintasparlemen.com – Perpecahan dan kegaduhan yang terjadi di internal partai politik tak pernah habis. Golkar yang dulu ‘rusuh’ kini sudah membaik. Kini Tinggal Kepengurusan PPP yang meradang. Beberapa waktu lalu Keputusan PPP Romi mendukung Agus-Sylvi bersama Demokrat, PAN, PKB. Namun beberapa waktu PPP versi Muktamar Jakarta yang diketuai Djan Faridz mendukung pasangan Ahok – […]Read More
Tags : Pilkada
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Ketiga pasangan calon gubernur (cagub) dan calon wakil gubernur (cawagub) DKI Jakarta sudah merilis nama-nama tim sukses pada Pilkada yang digelar 15 Februari 2017 Mendatang. Ini susunan struktur Tim Pemenangan Agus-Sylvia yang diusung PD, PKB, PKB dan PAN: Ketua: Nachrowi Ramli Wakil Ketua: Abdul Aziz Hasbiallah Ulyas Eko Hendro Purnomo Sekretaris: Vike Very […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Meski belum ditetapkan sebagai calon gubernur (cagub) dan calon wakil gubernur (cawagub) DKI Jakarta. Namun ketiga Bakal cagub dan cawagub DKI Jakarta itu sudah terlihat mulai sibuk dengan seabrek agenda bertemu masyarakat, calon pemilih mereka. Bagi masyarakat, mereka sudah melakukan kampanye. Itu arti melakukan start kampanye. Apa itu bertentangan dengan UU Pilkada? Kenapa […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Ketua Umum PP Muhammadiyah selama dua periode Din Syamsuddin mengusulkan kepada Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla bersikap netral selama penyelenggaeaan Pilkada DKI Jakarta. Kedua pemimpin tertinggi di republik ini diminta kebijaksanaannya dalam mengambil sikap politik menjelang Pilkada serentak 15 Februari 2017 mendatang. Jangan terlibat politik ‘mendukung’ salah satu calon […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Ketua Umum SEKBER (Sekretariat Bersama Rakyat) Mixilmina Munir menyampaikan memberikan dukungan pada pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dengan Djarot Saiful Hidayat. Tak tanggung-tanggung SEKBER telah membentuk tim pemenangan dan sudah berdiri 203 posko yang tersebar di lima wilayah di DKI Jakarta untuk memenangan pasangan yang […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Koordinator Nasional Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR) Masykurudin Hafidz menyampaikan pada Lintasparlemen setidaknya, terdapat 5 daerah Pilkada di mana koalisi yang dibangun oleh partai politik tidak menyisakan adanya pasangan calon lain, yaitu Tulang Bawang Barat, Tambrauw, Pati, Landak, dan Kota Sorong, (27/09/2016) kemarin. 1. TULANG BAWANG BARAT, Pasangan calon Umar Ahmad, […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen. com – KPU DKI Jakarta telah menetapkan tiga bakal calon gubernur untuk pemilihan kepala daerah serentak yang digelar 15 Februari 2017 mendatang. Itu artinya genderang pesta demokrasi langsung untuk masyarakat ibukota Jakarta sudah ditabu. Alasan itu Ketua Dewan Pertimbangan Majelis Ulama Indonesia (MUI), Din Syamsuddin mengingatkan untuk tetap waspada sekaligus prihatin dengan dinamika […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Dalam dunia politik berbeda dukungan dengan intruksi atau kebijakan partai adalah hal yang biasa. Yang menjadi persoalan kemudian jika perbedaan pilihan itu terjadi dalam Pilpres, Pilkada atau Pileg dibawa ke ranah publik seolah keputusan partai ‘tidak tepat’ dan mendukung kandidat lainnya. Hal itu yang dialami politisi Partai Demokrat (PD) Hayono Isman dan Ruhut […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Istri Fadel Muhammad, Hana Hasanah Fadel Muhammad dicalonkan oleh Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Sebagai calon Gubernur Gorontalo berpasangan dengan Tony S Junus sebagai calon wakil gubernur di Kantor DPP PDI-P Jalan Diponogoro Jakarta Pusat, Selasa (20/09/2016) kemarin. Adalah Tony dikenal sebagai mantan wakil Bupati Gorontalo dan mantan Ketua DPD PDIP Gorontalo […]Read More