Tags : presiden

Berita

Komisi II DPR RI Minta Presiden Segera Kirim Surpres Pengganti

JAKARTA – Anggota Komisi II DPR RI Guspardi Gaus menyatakan proses pergantian antar waktu (PAW) pengganti Ketua KPU Hasyim Asy’ari oleh komisi II DPR RI masih menunggu Surat Presiden (Surpres). “Pergantian antar waktu komisioner KPU sebenarnya bisa berlangsung cepat asal Surpres terkait pergantian Ketua KPU itu sudah diterima oleh DPR RI,” Kata Guspardi,Minggu (21/7/2024). Menurutnya, […]Read More

Opini

Mungkinkah Demokrasi akan Mati di Era Jokowi?

Diskursus tentang demokrasi adalah perbincangan yang sudah terbilang tua. Manusia sudah terlampau lama membincang demokrasi, perbincangan tentang demokrasi hampir seumur dengan praktik penerapan demokrasi itu sendiri. Saat ini demokrasi menjadi sistem mayoritas di berbagai belahan dunia. Sebagai sebuah sistem demokrasi tentu memiliki kekurangan, dengan kekurangan yang dimilikinya mungkinkah suatu hari demokrasi akan menemui ajalnya. Demokrasi […]Read More

Opini

Jokowi Gagal Sejahterakan Petani

Oleh: Muslim Arbi, Direktur Indag Watch Jokowi dapat dikatakan gagal sejahterakan Petani wabil khusus Petani Garam. Kalau benar rencana impor garam 3.07 juta itu terealisasi. Padahal pada saat kampanye Pilpres 2014 lalu, mantan Gubernur DKI itu berjanji untuk sejahterakan Petani termasuk Stop Impor Pangan. Jokowi juga dapat di katakan gagal dalam sejahterakan petani, selain petani […]Read More

Kepoin Parlemen

Siti Mukaromah: Presiden Ingin Investasi Produksi Barang Substitusi Impor Mencapai

  Siti Mukaromah mendorong penambahan anggaran bagi Kementerian Perindustrian, Politisi PKB ini juga mengingatkan bahwa Presiden ingin investasi produksi barang substitusi impor mencapai 35 % apakah sudah ada roadmap menuju subtitusi impor yang jelas. Kemudian Erma, sapaan akrab wakil rakyat dapil jawa Tengah VIII ini dalam Rapat Kerja dengan Kementerian Perindustrian 9 Februari 2021 juga […]Read More

Berita

Euforia Ekonomi Pasca Injeksi Pertama Vaksin kepada Presiden

JAKARTA – Injeksi pertama vaksin covid-19 telah dilakukan oleh Presiden Republik Indonesia pada hari rabu, 13 Januari 2021. Menurut saya, berita mengenai dimulainya program vaksinasi nasional ini tentunya diharapkan mampu kembali memberikan sentimen positif terhadap pasar. Ketika berita vaksin covid-19 pertama kali tiba di Indonesia pada 6 Desember 2020 lalu, pasar merespon dengan sangat positif. […]Read More

Parlementaria

DPR harapkan Presiden Lantik Anggota DEN

JAKARTA – DPR RI mengharapkan Presiden Joko Widodo, selaku Ketua Dewan Energi Nasional (DEN), melantik Calon Anggota DEN, yang telah disetujui dalam Rapat Paripurna DPR di Jakarta, Senin. Wakil Ketua Komisi VII DPR Alex Noerdin saat Rapat Paripurna DPR di Jakarta, Senin mengatakan pihaknya telah melakukan uji kepatutan dan kelayakan Calon Anggota DEN dari unsur […]Read More

Ideas & Politica

Demokrat: Pelantikan Presiden-Wapres Puncak Demokrasi Rakyat, Mari Sambut dengan Gembira

JAKARTA— Semua warga negara wajib menyukseskan dan mengamankan pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI terpilih Joko Widodo-Maruf Amin pada besok Minggu (20/10). Karena, pelantikan itu merupakan marwah negara yang harus dijaga segenap warga. Demikian disampaikan Irwan, Anggota DPR RI Fraksi Demokrat. “Acara pelantikan Presiden adalah acara kenegaraan. Sudah seharusnya semua menghormati dan menjaga marwah kenegaraan,” […]Read More

Ideas & Politica

Geomaritim Nobatkan Presiden Jokowi sebagai Bapak Maritim Indonesia

JAKARTA – Ketua Umum DPP Geomaritim Baharuddin Farawowan, SH, MH menjelaskan Pemerintahan Baru Presiden dan Wakil Presiden Jokowi-KH Ma’ruf Amin akan tetap melanjutkan visi maritim. Baharuddin mendukung pemindahan ibukota ke Kalimantan Timur. “Mendukung Pemindahan Ibu Kota Negara sebagai wujud dari poros maritim Indonesia,” kata Baharuddin sebelum digelar diskusi untuk memperingati 56 Tahun Hari Maritim Nasional, Jakarta, […]Read More

Ekonomi

Bamsoet: Perlu Dibentuk Badan Penerimaan Negara di Bawah Presiden

JAKARTA – Ketua DPR RI Bambang Soesatyo memandang perlunya dibentuk Badan Penerimaan Negara (BPN) yang bertanggungjawab langsung kepada Presiden sebagai pengganti Direktorat Pajak yang selama ini berada dibawah Kementerian Keuangan. Kehadiran Badan Penerimaan Negara bisa menjadi solusi mengatasi penerimaan negara yang belum maksimal. “Pintu masuk pembentukan Badan Penerimaan Negara (BPN) bisa melalui Undang-Undang Ketentuan Umum […]Read More