Tags : Transportasi

Berita

PDIP DPR Ingin Atur Ojol Diubah Biar Ada Hak dan

JAKARTA – Ketua Komisi V DPR RI Lasarus mengungkapkan jumlah Ojek online (Ojol) di Indonesia saat ini sudah mencapai 2 juta orang. Sayangnya tidak ada undang-undang yang mengatur hak dan kewajiban ojol tersebut hanya diatur Peraturan Menteri (Permen) saja. Untuk itu, Lasarus mendorong revisi UU Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan. […]Read More

Parlementaria

Pimpinan Komisi V DPR: Pemerintah Perlu Pikirkan 3 Jenis Transportasi

JAKARTA – Wakil Ketua Komisi V DPR RI Ibnu Munzir menilai pihak pemerintah perlu memikirkan membuat transportasi yang nyaman bagi masyarakat Selayar, Sulawesi Selatan. Itu usai karamnya Kapal Motor (KM) Lestari Maju di Perairan Selayar, Selasa (3/7/2018) siang kemarin. Bagi Ibnu, sejatinya Selayar bisa ditempuh tiga jalur transportasi; darat, udara dan darat. Meski yang paling dibutuhkan […]Read More

Headline Pilkada

Lewat Facebook, Calon Gubernur Banten Ini Janji Urai Kemacetan

JAKARTA, Lintasparlemen.com – Calon Gubernur Banten dari jalur independen Achmad Dimyati Natakusumah angkat surat terkait makin parahnya kemacetan terjadi di sejumlah ruas jalan di Serang dan Pandeglang, Provinsi Banten. Menurut Dimyati, begitu biasa disapa, kemacetan di Serang dan Pandeglang disebabkan semakin bertambahkan jumlah kendaraan, yang tidak diikuti oleh lebarnya jalan raya di dua kabupaten/kota itu. […]Read More

Ekonomi

Komisi VI DPR Minta Konflik Transportasi Aplikasi Tak hanya Untungkan

JAKARTA, Lintasparlemen.Com – Anggota DPR RI IV dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa Neng Eem Marhamah Zulfa Hiz menyayangkan pecahnya konflik yang disebabkan makin maraknya alat transportasi melalui aplikasi online. Menurut Neng, konflik transportasi konvensional versus daring seharusnya mengutamakan kepentingan masyarakat pengguna dan pengemudi. “Demonstrasi dari pengemudi taksi konvensional yang diwarnai kericuhan kemarin (Selasa, 22/03), sangatlah […]Read More

Hukum Ibukota Peristiwa

Relawan Jokowi Minta Pemerintah Tegas Urus Transportasi Online

Jakarta, Lintasparlemen.com – Layanan transportasi berbasis aplikasi (online) membuat sejumlah transportasi konvensional merasa tersaingi untuk mendapatkan pelanggan. Hari ini (22/3), Jakarta di penuhi para sopir taksi yang melakukan mogok massal memprotes adanya layanan tersebut. Ketua Badan Relawan Nusantara (BRN), Edysa Tarigan meminta secara tegas kepada pemerintah Indonesia untuk tidak menutup mata dan telinga kepada operator […]Read More