BOGOR – Wakil Ketua Umum MUI Zainut Tauhid Sa’adi menyampaikan hasil Rapat Kerja Nasional (Rakernas) III MUI yang berlangsung dari tanggal 28 – 30 November 2017 di Bogor Jawa Barat. Menurut Zainut yang juga Anggota Komisi IV DPR RI dari Fraksi PPP ini, dalam Rakernas tersebut MUI menghasilkan beberapa keputusan atau rekomendasi, baik terkait masalah […]Read More
Tags : Zainut Tauhid Sa’adi
JAKARTA – Wakil Ketua Umum MUI Zainut Tauhid Sa’adi mendukung larangan selfie di masjidil Haram dan Nabawi. Hal itu menurut Zainut, bisa dipahami karena beberapa alasan. “Pertama untuk menghindarkan diri dari sifat riya’ atau pamer dalam beribadah. Hal ini sangat penting mengingat tujuan utama kita menunaikan ibadah haji atau umrah itu karena Allah semata bukan […]Read More
JAKARTA – Wakil Ketua Umum MUI Zainut Tauhid Sa’adi menanggapi hasil survei dari Lembaga Survei Indonesia (LSI) yang dilakukan 16-22 Agustus lalu kepada 1.540 responden di 34 provinsi. Menurut Zainut, hasil dari survei secara garis besar menyimpulkan bahwa tingginya tingkat religiositas warga tak berdampak signifikan terhadap praktik korupsi dalam kehidupan sehari-hari. “Penelitian tersebut bisa menyesatkan […]Read More
JAKARTA – MUI angkat suara terkait putusan Mahkama Konstitusi (MK) Nomor Perkara 97/PUU-XIV/2016. Pasal 29 ayat 2 UUD NRI Tahun 1945 yang berbunyi Negara menjamin kemerdekaan tiap-tiap penduduk untuk memeluk agamanya masing-masing dan untuk beribadat menurut agamanya dan kepercayaannya itu. Menurut Wakil Ketua Umum MUI Zainut Tauhid Sa’adi, pasal tersebut mengatur tentang masalah agama bukan mengatur masalah […]Read More
YOGYAKARTA – Indonesia merupakan Negara yang menganut paham kebangsaan (nation-state), bukan negara agama yang didasarkan pada ajaran agama tertentu. Hal tersebut disampaikan oleh Wakil Ketua Umum MUI Zainut Tauhid Sa’adi hari ini pada acara Seminar dan Sarasehan Budaya Pancasila dan Kebhinnekaan di Universitas Gajah Mada, Yogyakarta. “Para ulama juga sepakat bahwa Pancasila adalah solusi kebangsaan […]Read More
JAKARTA – MUI mendukung langkah Gubernur Provinsi DKI Jakarta Anies Baswedan yang mengeluarkan surat keputusan tidak memperpanjang izin usaha Hotel Alexis dan Griya Pijat Alexis. Itu artinya, Alexis ditutup sejak dikeluarkannya surat tersebut. Menurut Wakil Ketua Umum MUI Zainut Tauhid Sa’adi, langkah tersebut sebagai bukti komitmennya untuk menjadikan kota Jakarta menjadi kota yang bebas dari […]Read More
JAKARTA – Wakil Ketua Umum MUI Zainut Tauhid Sa’adi angkat suara pasca disahkannya Perppu No. 2/2017 tentang Perubahan UU No. 17/2013 tentang Organisasi Kemasyarakatan. Bagi Zainut, setelah ditetapkan sebagai aturan, seluruh warga Indonesia perlu menghargai produk hukum tersebut. “MUI menghormati keputusan DPR RI yang telah mengesahkan Perppu No 2 Tahun 2017 menjadi Undang-undang. Karena hal tersebut sudah sesuai […]Read More
JAKARTA – Wakil Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Zainut Tauhid Saadi mengonfirmasi terkait beredarnya gambar botol minuman keras jenis whiskey dan anggur merah dengan label ‘halal’ yang viral di media sosial, Facebook. “MUI memastikan bahwa berita tersebut adalah hoax dan bentuk fitnah kepada kementerian agama dan Majelis Ulama Indonesia,” kata Zainut pada lintasparlemen.com, Jakarta, Selasa (24/10/2017). […]Read More
JAKARTA – Wakil Ketua Umum MUI Zaitun Tauhid Sa’adi menyampaikan bahwa pihaknya menyambut baik setiap usaha untuk memberantas korupsi karena korupsi merupakan musuh rakyat dan negara yang harus diperangi bersama-sama. Bagi MUI, hal tersebut sesuai dengan amanat Musyawarah Nasional VI Majelis Ulama Indonesia bulan Juli tahun 2000 tentang Suap (Risywah), Korupsi (Ghulul) dan Pemberian Hadiah […]Read More
JAKARTA – Majelis Ulama Indonesia (MUI) memberikan dukungan penuh atas diresmikannya Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) oleh Kementerian Agama RI. Itu karena sesuai dengan perintah dari UU No. 33 Tahun 2014 tentang Jaminan Produk Halal. “Dengan diresmikannya BPJPH hal-hal yang berkaitan dengan perlindungan dan jaminan kehalalan dari sebuah produk makanan, minuman, obat, kosmetika dan […]Read More